Alive Museum Ancol |
Kenapa harus ke Alive Museum?
- Kamu bisa foto dengan pose yang anti mainstream
- Background fotomu bakal unik banget
- Bisa seru-seruan dengan teman-temanmu
- Melatih skill mengambil foto
- Foto dengan (patung lilin) artis dan tokoh dunia!
Artis dan tokoh dunia yang bisa kamu ajak narsis bareng dari Amerika dan Eropa dan Asia! Yang suka oppa Lee Min Ho atau bintang Running Man bisa langsung mengunjungi Alive Museum ini! Alive Museum dan Alive Star berada dalam lokasi yang sama, penjelasan detilnya
Alive Museum, wahana asli dari Korea yang menampilkanwahana ilusi dari lukisan, media digital, dan karya seni. Dihadirkan dengan berbagai keunikan yang membuat 5 pancaindra ikut serta dalam media ilusi yang imaginatif. Berbagai zona menarik membuat pengunjung tidak bosan untukmengambil foto bersama teman, saudara, dan keluarga.
Alive Star merupakan patung lilin dariberbagai tokoh-tokoh ternama dari bintang dunia,Holly-wood, penyanyi, celebrity, dan tidak ketinggalanartis K-Pop Korea. Patung di buat langsung dari Korea dandi tampilkan secara real dari sosok tokoh yang sebenarnya.
Selain patung lilin Alive Star memiliki poster ataupun memorabilia dari musisi dan poster film original yang ditanda- tangani langsung dari tokoh favorite Anda.
Lokasi Alive Museum
Alive Museum, wahana asli dari Korea yang menampilkanwahana ilusi dari lukisan, media digital, dan karya seni. Dihadirkan dengan berbagai keunikan yang membuat 5 pancaindra ikut serta dalam media ilusi yang imaginatif. Berbagai zona menarik membuat pengunjung tidak bosan untukmengambil foto bersama teman, saudara, dan keluarga.
Alive Star merupakan patung lilin dariberbagai tokoh-tokoh ternama dari bintang dunia,Holly-wood, penyanyi, celebrity, dan tidak ketinggalanartis K-Pop Korea. Patung di buat langsung dari Korea dandi tampilkan secara real dari sosok tokoh yang sebenarnya.
Selain patung lilin Alive Star memiliki poster ataupun memorabilia dari musisi dan poster film original yang ditanda- tangani langsung dari tokoh favorite Anda.
Lokasi Alive Museum
Ancol Beach City Mall, 3rd Floor. Jakarta Indonesia 14430
Aku dan ke-sembilan blogger lainnya disambut karakter disney, mulai bernarsis ria di Alive museum. Ada banyak banget wahana ilusi dari lukisan yang unik dan kece~ Ada beberapa lukisan yang aku lewatkan karena yang foto di spot lukisannya lama hihi. Ada yang lucu sampai aneh a.k.a anti mainstream, pokoknya seruu!
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Keseruan kami foto-foto, sambil ketawa-ketawa tentunya!
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Selain lukisan dengan ilusi, ada yang bagian horrornya juga lho! Dan kami diharuskan memasuki lorong sempit dengan musik film horror yang bikin kami ragu. Tapi sayang kan kalau udah di sana melewatkan bagian horor karena takut? Untung ada yang cowok~ Pastikan ada teman cowok atau cewek yang pemberani ikut ke Alive Museum!
Alive Museum Ancol |
Patung lilin, ini bagian yang kami sukai~ Disambut dengan om Jackie Chan kami mengantre menunggu giliran. Selain patung biasa dan patung lilin kamu bisa melihat action figure superhero barat!! Melihat koleksiyang terpajang di Alive Museum ini bikin mupeng banget!
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
|
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Alive Museum Ancol |
Sayangnya beberapa properti pendukung nggak bisa dipindah-pindahkan, maklum sih suka ada yang usil tapi jadi kurang leluasa action narsisnya hehe. Basih banyak lho koleksi lukisan ilusi dan patung lilinnya. Sengaja nggak kuposting semua biar kalian cari tahu sendiri siapa yang bisa diajak foto bareng!
Alive Museum ini buka dari jam 10.00-21.00 lho, yang mau menghilangkan penat bareng-bareng teman atau sanak saudara mengunjungi Ancol bisa sekalian mengunjungi Alive museum. Dan sesudahnya kamu bisa hunting tempat makan di lantai dasar-lobby utara mencari tempat duduk sekaligus menikmati udara dan pemandangan indah Pantai Ancol!
Untuk informasi yang lebih detail kamu bisa cek akun instagram mereka di bawah iniAlive Museum Ancol
Alive Star Ancol
Twitter Alive Museum Ancol
Harga Tiket:
Single: 60.000 (weekdays) 70.000 (weekend)
Combo: 110.000 (weekdays) 130.000 (weekend)
Keterangan Harga Promo
Jangan lupa ikutin IG-ku juga (hihi) @Suikalova mau di follback tinggal komen ya :D Semoga postingan ini bermanfaat buat kamu-kamu yang pengen foto kekinian!
Single: 60.000 (weekdays) 70.000 (weekend)
Combo: 110.000 (weekdays) 130.000 (weekend)
Keterangan Harga Promo
Jangan lupa ikutin IG-ku juga (hihi) @Suikalova mau di follback tinggal komen ya :D Semoga postingan ini bermanfaat buat kamu-kamu yang pengen foto kekinian!
26 komentar
Wah saya belum kesini nih, kayaknya bagus :D
BalasHapusbagus buat narsis n melatih skill ambil foto juga lho ;)
HapusBagus yaa museumnyaaa
BalasHapusyup! yuk ajak teman n keluarga mampir ke sini :)
Hapusaih, aku pengen nih ke sini. Asyik bisa puas-puasin foto narsis ya :)
BalasHapussama keluarga bakal lebih seru lho mba :D
HapusKapan-kapan pasti meluncur kesini. Ngumpulin pasukan dulu. Haha :D
BalasHapusaseek~ sip, sip, kalo udah ke sini jangan lupa bikin tulisannya ;)
HapusKeren banget akhirnya Jakarta punya trick eye museum seperti ini. Penasaran pengen ke sana.
BalasHapusiya :D ngga usah jauh2 keluar kota atau nungguin acara khusus lagi ^^
HapusJadi Inget di Jogja.... btw kesana sama anak anak blog jak ya.... gak kebayang ternyata kereeen museum alive
BalasHapusyg dari blogjak cuma bertiga hihi. iyess keren sangat mas! nanti mas dkk main ke sini juga ya!
Hapusaku pernah alan di depan museum ini, tapi belum pernah masuk, pingin ih kapan-kapan masuk ke museumnya
BalasHapusmasuknya rame-rame ya, biar seruu ;)
Hapussuami ama anakku yg suka bgt foto2 di tempat model begini mba :D.. mereka PD deh kalo hrs gaya aneh2 ;p.. aku jujurnya ga bisa dan ga PD juga, makanya suka biasa aja pose fotonya :D.. ntr ah aku ksh tau suami tempat ini...
BalasHapusawalnya aku juga nda PD mau pose aneh-aneh hehe, cuma sayang juga kalo nda berpose maksimal kalo udah ke sini ^^;
Hapuskeren banyak sport menarik. di batam ada juga ni tapi spot nya biasa banget . ni kalau kejakarta nanti coba ah ke sini
BalasHapusiya, kemarin juga bingung mau foto di lukisan yg mana ^^; monggo bernarsis ria di alive museum :)
HapusSeru banget ya mba
BalasHapusiya mbak Tati, semoga kita ketemu lg ya di event selanjutnya :)
HapusAduuuuuhhh kayaknya asik banget ya disana ><
BalasHapushttp://sweetmacaroonbyalo.blogspot.co.id/
iya, lukisannya keren-keren ^^
HapusWAh benar-benar 3D ya mbak..
BalasHapusSekarang kayaknya mulai bermunculan wisata yang berbau 3D kayak gini, di Semarang juga ada cuma ane belum pernah nyobain. Hehehe
aku pernah liat d ig (yg d semarang) keren juga~ masyarakat Indonesia kan banyak yg suka seni mungkin itu alasannya tempat spt ini berkembang ya hehe
HapusBaru baca yang ini Fii.. keren banget yaa tempatnya :) yang nulis juga informatif banget (y) hehe
BalasHapushihii bisa aja /senggol2 manja
Hapusayuk kapan2 anak blogjak main ke siniii
Jangan pake link ya, terimakasih!